Pages

Subscribe Twitter

Kamis, 03 November 2011

wisata lampung selatan

Pantai Merak Belantung


Wisatanesia.com-Pantai Merak Belantung atau juga di kenal dengan pantai embe terletak di sebuah teluk kecil yaitu Teluk Belantung atau bersebelahan dengan Kalianda Resort.

Pantai Merak Belantung ini dapat dicapai dalam waktu sekitar 45 menit dari Pelabuhan Bakauheni atau 1 jam dari kota Bandar Lampung.

Pantai Merak Belantung merupakan pantai yang bersih dengan pemandangan alam yang indah menjadikan pantai ini sangat cocok untuk berenang dan santai bersama keluarga.

Fasilitas yang tersedia di Pantai Merak Belantung diantaranya:shelter, tempat parkir, ruang ganti pakaian, dll.

Wisata Indonesia Surga Dunia

0 komentar:

Posting Komentar